Soal Aturan Barang Bawaan ke Luar Negeri, Sri Mulyani: Tujuannya Mempermudah
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati berpendapat, aturan barang bawaan ke luar negeri itu bertujuan untuk mempermudah penumpang utamanya pelaku usaha yang mengikuti event global. Bendahara mengakui sosialisasi terhadap kebijakan…